Jumat, 09 Juli 2010

mesin penenun hujan

nggak tau bentuknya kayak apa, tapi itu adalah sebuah mesin yang menenun titik titik air untuk menjadi hujan, hah,
semoga ini bukan imajinasi terlarang yang dilarang agama, atau kampus, atau fakultas, atau para orang tua

sekarang gini,
hujan juga kalau bukan air turun bareng bareng bukan hujan namanya,
kalau cuma air satu tes aja turun, bukan hujan, kata lani itu kuah orang jangkung yang semangat ngomong trus muncrat,
jadi gini, hujan itu kerja tim lho, kalo air satu dan satunya itu sama sekali nggak kompak, nggak sukses hujan hari itu,
dan asal tau aja (mode dongeng on)
ada yang membikin mereka kompakan untuk menjadi hujan, disamping itu memang rencana Allah, tapi Allah mengirimkan sarana, suatu alat yang membikin mereka berada dalam barisan rapi yang kompak,
MESIN PENENUN HUJAN


apa itu mesin penenun hujan ; ukhuwah
catat. ini menurut persepsi pribadhiku lho ya??


dibalik hujan ada mesin penenun hujan
ukhuwah disini persaudaraan bukan buletin, didalamnya pasti ada unsur unsur persaudaraan dong!

hah...sudah isya, sudah dulu ya...mesin penenun hujan, ada cerpenya, tapi nggak sekeren novel teru teru bozu, semoga novel gala bisa menyaingi

0 komentar:

Posting Komentar